Senin, 29 Agustus 2011

Tentang FIKOM Unpad





Sejarah 

Fakultas Ilmu Komunikasi yang lahir pada 18 September 1960 merupakan Fakultas Ilmu Komunikasi pertama di Indonesia.  Selama lima puluh tahun, Fakultas Ilmu Komunikasi telah membuktikan dirinya sebagai penyelenggara pendidikan dan penelitian di bidang  ilmu komunikasi. Pengakuan yang terakhir di dapatkan dari penghargaan sebagai “The Best Universities School of Communications” dari Majalah MIX Marketing (SWA Media Group).

Program Studi di Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Unpad:
A.    Program Studi D-III Pendidikan Ahli Komunikasi Terapan (DIII-PAKT)
  • Penyiaran (Akreditasi “A”)
  • Kehumasan (Akreditasi “A”)
  • Periklanan (Akreditasi “A”)
  • Komunikasi Bisnis (Akreditasi “A”)
B.     Program Sarjana (S1)
1. Ilmu Komunikasi (Akreditasi “A”)
  • Jurusan Jurnalistik
  • Jurusan Hubungan Masyarakat (Public Relations)
  • Jurusan Manajemen Komunikasi
2. Ilmu Informasi dan Perpustakaan (Akreditasi “A”)
  • Jurusan Ilmu Informasi dan Perpustakaan
C.     Program Pascasarjana
1. Program Magister (S2) (Akreditasi “A”)
  • Magister Ilmu Komunikasi (MIK)
  • Magister Public Relations (PR)
  • Magister Komunikasi Bisnis (Kombis)
  • Magister Ilmu Informasi dan Kepustakaan (Sumberdaya Informasi) (MIIP)
2. Program Doktor (S3) (Akreditasi “A”)

2 komentar:

Unknown mengatakan...

makasih infonya :) sangat bermanfaat sekali .

Unknown mengatakan...

makasih infonya :) sangat bermanfaat sekali .

Posting Komentar